Tuesday, September 7, 2010

7 SEPTEMBER 2010



Share
Ada Hasil Nyata ( Significant Results )
SELASA, 7 SEPTEMBER 2010
FILEMON 1:4-7

 “Dan aku berdoa, agar persekutuanmu didalam iman turut mengerjakan pengetahuan akan yang baik di antara kita untuk Kristus” (ayat 6).  Ucapan syukur yang Paulus naikkan dalam setiap suratnya selalu disertai dengan permohonan doa, seperti halnya dalam suratnya kepada Filemon ini. Yang pertama Paulus kemukakan alasan mengapa ia mengucap syukur, yakni karena dalam doanya ia mengingat kasih Filemon kepada semua orang kudus dan juga tentang imannya terhadap Yesus Kristus. Kasih yang telah Filemon tunjukkan membuat banyak hati orang kudus yang dikuatkan dan dihiburkan. Dan melalui doanya Paulus terus mendorong Filemon supaya persekutuannya dalam iman turut mengerjakan pengetahuan akan yang baik untuk Kristus. Hal itu juga berarti bahwa iman yang lahir dari sebuah persekutuan yang sehat akan menghasilkan pengetahuan akan perkara yang baik untuk kemuliaan Tuhan. Diantara perkara yang baik itu adalah harapan Paulus supaya Filemon bersedia menerima kembali Onesimus yang pernah merugikan nya. Dan tentu ini bukanlah hal yang sepele, hanya karena kasih Kristus lah seorang mampu melakukan nya. Allah menghendaki kita untuk menghasilkan buah, baik buah pertobatan maupun buah kebenaran, termasuk didalamnya adalah menghasilkan buah dalam iman dan persekutuan. Jadi bukan hanya mengaku sebagai orang beriman ataupun orang yang beribadah kepada Allah. Jika kita mengaku mempunyai iman tapi mudah kuatir menghadapi tantangan hidup, atau mengaku beribadah tapi hidupnya tidak mengalami keubahan, apakah artinya itu? Maka sudah seharusnya kita menghasilkan atau melakukan sesuatu perkara yang baik sebagai akibat dari iman dan persekutuan yang sehat. Berikan diri untuk dikerjakan oleh Roh Kudus sehingga kita mengalami pembaharuan budi yang terus menerus dibaharui sehingga persekutuan iman kita dapat mengerjakan apa yang baik dan berkenan kepada Allah (Ibrani 13:21).
KUASA ALLAH BEKERJA LEWAT IMAN DAN ROH KUDUS.



TUESDAY, 7 SEPTEMBER 2010
Philemon 1:4-7
“And I pray that faith participate in the partnership will be a good working knowledge of us to Christ” (verse 6). Thanksgiving that Paul raises in each of his letters were always accompanied with a prayer request, just like this in his letter to Philemon. Paul pointed out that the first reason he gave thanks, that is because in his prayer he recalls Philemon’s love to all the saints and also about his faith in Jesus Christ. Philemon show the love that has made many saints who hearts strengthened and comforted. And through her prayers Paul continues to encourage Philemon to take communion in faith will be a good working knowledge of Christ. It also means that faith is born of a healthy alliance will produce a good knowledge of the case for God’s glory. Among the good things that Paul is hoping to Philemon to accept Onesimus back to his ever hurt. And of course this is not a trivial thing, just because the love of Christ is a capable of doing it. God wants us to bear fruit, good fruit of repentance and the fruits of righteousness, which includes fruit in faith and fellowship. So not only claiming to be believers or people who worship God. If we claim to have faith but easy to worry about facing life’s challenges, or claimed to worship but his life did not change, does that mean? So should we make or do something good case as a result of a healthy faith and fellowship. Give yourself to do by the Holy Spirit so that we experience the renewal of the mind is continually updated so that the community of faith we can do what is good and acceptable to God (Hebrews 13:21).
AUTHORIZATION OF GOD,TO WORK THROUGH FAITH AND THE HOLY SPIRIT.

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Renungan Harian Edisi Dwi Bahasa ( Daily Bread Bilingual Edition ) By Jeremia Puji Santoso, WSB Editorial Staff

your ad here

komentar

0 Responses to "7 SEPTEMBER 2010"

Speak Your Mind

Shallom...
Silahkan isi Komentar anda dan Terima Kasih atas Kunjungannya,

Bila Ingin Mencetak Halaman atau Artikel diatas ... silahkan klik tombol Print dibawah ini
print this page Print this page